Pengaruh Rasio Aktivitas, Struktur Modal, Dan Ukuran Perusahaan Terhadap Nilai Perusahaan Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di BEI Periode 2015-2019

  • Kristi Widayani
  • Siagian A
N/ACitations
Citations of this article
14Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Rasio Aktivitas, Struktur Modal, dan Ukuran Perusahaan terhadap Nilai Perusahaan Pada Perusahaan Manufaktur yang terdaftar di BEI pada periode 2015-2019. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) pada tahun 2015-2019 yaitu sebanyak 430 perusahaan. Sampel penelitian adalah 55 perusahaan dengan metode Purposive Sampling sebagai teknik pengambilan sampel. Pengujian hipotesis dalam penelitian ini menggunakan analisis regresi linear berganda. Hasil penelitian ini menunjukan secara parsial hanya Struktur Modal yang berpengaruh secara signifikan terhadap Nilai Perusahaan sebesar 0.001 sedangkan Rasio Aktivitas (0.114 > 0.05) tidak berpengaruh ter hadap Nilai Perusahaan dan Ukuran Perusahaan (0.337 > 0.05) tidak berpengaruh terhadap Nilai Perusahaan. Hasil penelitian juga menunjukan bahwa Struktur Modal, Kebijakan dividen dan Ukuran Perusahaan secara simultan berpengaruh terhadap Nilai Perusahaan.

Cite

CITATION STYLE

APA

Kristi Widayani, & Siagian, A. (2020). Pengaruh Rasio Aktivitas, Struktur Modal, Dan Ukuran Perusahaan Terhadap Nilai Perusahaan Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di BEI Periode 2015-2019. Jurnal Satya Mandiri Manajemen Dan Bisnis, 6(2), 1–9. https://doi.org/10.54964/satyamandiri.v6i2.342

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free