Pengaruh kepemimpinan Kepala Sekolah,Peran Komite Kompetensi Guru Terhadap Keberhasilan Manajemen Berbasis Sekolah SMK DI Kecamatan Karangmojo

  • Radhiah R
  • Sunarto S
N/ACitations
Citations of this article
108Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Abstrak: Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh kepemimpinan kepala sekolah,Peran komite,,Kompetensi Guru Terhadap Keberhasilan Manajemen Berbasis Sekolah SMK di Kecamatan Karangmojo.Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif. Populasi pada penelitian ini merupakan seluruh guru SMK di Kecamatan Karangmojo, Kabupaten Gunungkidul, yang berjumlah 130 guru, Sampel dalam penelitian ini adalah sebanyak 100 guru yang diambil dengan metode tehnik census sampling. Pengumpulan data dilakukan melalui penyebaran kuesioner angket. Analisis data yang dilakukan meliputi analisis deskriptif, uji prasyarat terdiri dari uji normalitas, uji linieritas, dan uji multikolinieritas, analisis regresi linier berganda, uji t, uji f, uji determinasi, analisis korelasi parsial, dan sumbangan prediktor.Hasil penelitian menunjukan bahwa :  Terdapat pengaruh , positif dan signifikan  pengaruh kepemimpinan kepala sekolah,peran komite,kompetensi guru terhadap keberhasilan manajemen berbasis sekolah SMK di kecamatan KarangmojoKata kunci: Kepemimpinan Kepala Sekolah, Peran Komite, Kompetensi Guru, dan Manajemen Berbasis Sekolah.

Cite

CITATION STYLE

APA

Radhiah, R., & Sunarto, S. (2022). Pengaruh kepemimpinan Kepala Sekolah,Peran Komite Kompetensi Guru Terhadap Keberhasilan Manajemen Berbasis Sekolah SMK DI Kecamatan Karangmojo. Media Manajemen Pendidikan, 4(2), 238–247. https://doi.org/10.30738/mmp.v4i2.8794

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free