Abstract
Parkir merupakan suatu keadaan dimana sebuah kendaraan berhenti dan ditinggalkan oleh pengendaranya untuk sementara waktu. Saat ini sistem parkir pada PT Piranti Indonesia masih menggunakan sistem parkir yang bersifat manual, Berdasarkan permasalahan tersebut maka dirancang sebuah sistem informasi kendaraan berbasis android yang akan menghitung kendaraan yang parkir. Dengan Penerapan sistem Informasi kendaraan Berbasis Android ini diharapkan dapat mengatasi permasalahan yang ada sehingga lebih memudahkan petugas dalam hal memantau keadaan area parkir di PT Piranti Indonesia dan juga mendapatkan informasi mengenai jumlah slot parkir yang tersisa secara realtime dan otomatis dan meringankan petugas dalam hal mencatat kendaraan yang keluar masuk.
Cite
CITATION STYLE
Hidayat, A., & Maskhun, A. (2022). SISTEM INFORMASI PARKIR KENDARAAN BERBASIS ANDROID DI PT PIRANTI INDONESIA. JURNAL MANAJEMEN INFORMATIKA (JUMIKA), 8(2). https://doi.org/10.51530/jumika.v8i2.557
Register to see more suggestions
Mendeley helps you to discover research relevant for your work.