Abstract
This research aims to determine students' active learning level in Christian religious education at SMP 17 Surakarta during the pandemic by using Moodle-based E-Learning as an application that can change a learning media into a web form. Moodle allows students to enter digital classrooms to access learning materials online. This research was conducted at SMP Negeri 17 Surakarta with 40 Christian students in grades 8 and 9. The research method used was a quantitative approach with data analysis using statistical rules with the help of questionnaires and SPSS 25 software. -Moodle-Based Learning effectively increases the learning activity of Christian Religious Education and Character Education subjects at SMP Negeri 17 Surakarta during the pandemic. From the analysis results, Moodle-Based E-Learning is predicted to increase learning activity in Christian Religious Education and Character Education at SMP Negeri 17 Surakarta in the future so that this application is representative for use in post-covid-19 learning. AbstrakPenelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat keaktifan belajar siswa dalam pembe-lajaran pendidikan agama Kristen di SMP 17 Surakarta pada masa pandemi dengan menggunakan E-Learning berbasis Moodle sebagai aplikasi yang dapat merubah sebuah media pembelajaran ke dalam bentuk web. Moodle memungkinkan siswa untuk masuk ke dalam ruang kelas digital untuk mengakses materi-materi pembelajaran secara online. Penelitian ini dilaksanakan di SMP Negeri 17 Surakarta dengan jumlah sampel penelitian 40 orang siswa kristen kelas 8 dan 9. Adapun meto-de penelitian yang dipakai adalah pendekatan kuantitatif dengan analisa data menggunakan kaidah statistik dengan bantuan angket kuesioner dan software SPSS 25. Hasil penelitian ini menunjukan penggunaan E-Learning Berbasis Moodle efektif dalam meningkatkan Keaktifan belajar mata pelajaran Pendidikan Agama Kristen dan Budi Pekerti Di SMP Negeri 17 Surakarta pada masa pandemi serta dari hasil analisa penggunaan E-Learning Berbasis Moodle diprediksi akan memba-wa peningkatan Keaktifan belajar pada mata pelajaran Pendidikan Agama Kristen dan Budi Pekerti di SMP Negeri 17 Surakarta kedepannya sehingga aplikasi ini representatif untuk digunakan pada pembelajaran pasca pandemi covid-19.
Cite
CITATION STYLE
Gabriel, K. E. (2022). Analisis Keaktifan Belajar Pendidikan Agama Kristen Melalui Aplikasi Moodle Pada Masa Post-Pandemi Covid-19: Studi Kasus Siswa SMPN 17 Surakarta. DIDAKTIKOS Jurnal Pendidikan Agama Kristen, 5(2), 68–79. https://doi.org/10.32490/didaktik.v5i2.152
Register to see more suggestions
Mendeley helps you to discover research relevant for your work.