PENGARUH MINAT BELAJAR KETERSEDIAAN SARANA PENDIDIKAN DAN KOMPETENSI DOSEN TERHADAP PEMAHAMAN PSAK KONVERGENSI

  • Marsudi J
  • Gustiani D
N/ACitations
Citations of this article
19Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Pemahaman PSAK Konvergensi menjadi hal penting bagi mahasiswa jurusan akuntansi untuk  membuat laporan keuangan yang sesuai dengan standar dan dapat diterima umum sehingga menghasilkan lulusan-lulusan akuntansi yang memiliki bekal ilmu pengetahuan mengenai PSAK Konvergensi. Populasi dalam penelitian ini adalah mahasiswa S-1 Program Studi Akuntansi Perguruan Tinggi yang berstatus aktif di Kota Bogor yaitu 571 mahasiswa. Pengambilan sampel dilakukan dengan menggunakan metode proportionate stratified random sampling, dari metode tersebut dapat ditentukan jumlah sampel sebanyak 235 dengan menggunakan data primer  dan instrumen kuesioner. Teknik analisis data yang digunakan adalah teknik analisis regresi berganda. Hasil penelitian menunjukan bahwa mahasiswa S-1 Program Studi Akuntansi di Kota Bogor mayoritas perempuan yang berusia antara 21-25 tahun dengan latar belakang pendidikan sebelumnya dari jurusan IPS. Adapun hasil tanggapan mahasiswa atas Minat Belajar, Ketersediaan Sarana Pendidikan, dan Kompetensi Dosen berpengaruh baik secara simultan maupun parsial terhadap Pemahaman PSAK Konvergensi dengan kontribusi sebesar 51 persen dan Kompetensi Dosen menjadi variabel yang dominan.

Cite

CITATION STYLE

APA

Marsudi, J., & Gustiani, D. S. (2018). PENGARUH MINAT BELAJAR KETERSEDIAAN SARANA PENDIDIKAN DAN KOMPETENSI DOSEN TERHADAP PEMAHAMAN PSAK KONVERGENSI. JURNAL AKUNIDA, 4(1), 21. https://doi.org/10.30997/jakd.v4i1.1388

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free