TEKNIK PEMBELAJARAN DARING TERHADAP PEMBELAJARAN CERPEN DI SMPN 7 KOTA TANGERANG

  • Sumiyani S
N/ACitations
Citations of this article
5Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan Teknik Pembelajaran Daring Terhadap Pembelajaran puisi di kelas 9 SMPN.7 Kota Tangerang. Siswa diharapkan memiliki kemampuan menggunakan teknologi untuk Pembelajaran Jarak Jauh. PJJ mengharuskan siswa menguasai, menggunakan dan memanfaatkan teknologi. Pemanfaatan teknologi dalam pembelajaran cerpen ini banyak digunakan ketika masa pandemic. Pendekatan penelitian yang digunakan adalah pendekatan kualitatif dengan jenis metode penelitian deskriptif kualitatif metode penelitian kualitatif adalah metode penelitian yang berlandaskan pada Filsafat postpositivme, digunakan untuk meneliti kondisi objek yang ilmiah, dan peneliti sebagai instrument metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kualitatif deskriptif. Instrumen yang digunakan berbentuk google form dan Whatsaap. Selain google form dan Whatsaap, peneliti juga menggunakan instrumen daftar pertanyaan wawancara, observasi dan dokumentasi. Berdasarkan 20 instrumen telah dianalisis, dapat disimpulkan bahwa rasa suka terhadap pembelajaran cerpen ada : 35% siswa sangat menyukai pelajaran cerpen, 56% siswa menyukai pelajaran cerpen, 9% merasa biasa saja dengan pelajaran cerpen. dan rasa suka terhadap pembelajaran daring melalui Google Form Ada 52% siswa sangat menyukai pembelajaran daring, dan 48% siswa menyukai Kata kunci: Pembelajaran Daring, Pembelajaran Cerpen

Cite

CITATION STYLE

APA

Sumiyani, S. (2022). TEKNIK PEMBELAJARAN DARING TERHADAP PEMBELAJARAN CERPEN DI SMPN 7 KOTA TANGERANG. Lingua Rima: Jurnal Pendidikan Bahasa Dan Sastra Indonesia, 11(1), 98. https://doi.org/10.31000/lgrm.v11i1.5789

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free