Media Sosial Sebagai Pemasaran Digital untuk Perajin Kain Songket di Desa Penyandingan

  • Desiani A
  • Gofar N
  • Andriani Y
  • et al.
N/ACitations
Citations of this article
17Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Penyandingan Village is part of the Ogan Ilir District, Indralaya District. Songket craftsmen are the main source of income besides farmers and traders in the Penyandingan village. Nearly 90% of the women in the Penyandingan village are songket craftsmen. The difficulty of songket craftsmen is in terms of marketing their handicrafts. Craftsmen need breakthroughs so that their products are widely distributed, one of which is utilizing information technology such as social media. Many economic actors, both individuals and groups, use social media to market their products. Unfortunately, the knowledge of pairing village songket craftsmen is still lacking in utilizing social media in marketing songket fabrics such as promotions on Instagram, business WhatsApp, and business Facebook. By implementing the use of social media in the marketing of songket cloths from Penyandingan village, it can help increase village income and promoting the songket cloth of Penyandingan village.Desa Penyandingan merupakan bagian dari Kabupaten Ogan Ilir Kecamatan Indralaya. Perajin songket merupakan mata pencarian utama selain petani, dan pedagang di desa Penyandingan. Hampir 90% wanita di desa Penyandingan merupakan perajin songket. Kesulitan perajin songket adalah dalam hal pemasaran hasil kerajinan mereka pada masa pandemi Covid-19. Perajin memerlukan terobosan baru agar produk-produk mereka tersebar luas, salah satunya adalah memanfaatkan teknologi informasi seperti media sosial. Banyak pelaku ekonomi baik individu sampai kelompok menggunakan media sosial untuk memasarkan produk mereka. Sayangnya pengetahuan perajin songket desa Penyandingan masih kurang dalam memanfaatkan media sosial dalam pemasaran kain songket seperti promosi di Instagram, Whatsapp bisnis, dan Facebook bisnis. Dengan menerapkan pemanfaatan media sosial di dalam pemasaran kain songket desa Penyandingan dapat membantu meningkatkan pendapatan desa dan menyebar luaskan tentang kain songket desa Penyandingan.

Cite

CITATION STYLE

APA

Desiani, A., Gofar, N., Andriani, Y., Irmeilyana, I., Nabila, A., Muzayyadah, F. N., … Kurnia, M. K. A. (2022). Media Sosial Sebagai Pemasaran Digital untuk Perajin Kain Songket di Desa Penyandingan. Jurnal ABDINUS : Jurnal Pengabdian Nusantara, 6(2), 555–565. https://doi.org/10.29407/ja.v6i2.16682

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free