HUBUNGAN SENAM VITALISASI OTAK TERHADAP DAYA INGAT JANGKA PENDEK PADA WANITA LANSIA ( USIA 60 – 70 TAHUN )

  • Munawwarah M
N/ACitations
Citations of this article
28Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Tujuan: Untuk mengetahui hubungan senam vitalisasi otak terhadap peningkatan daya ingat jangka pendek pada wanita lansia usia 60 – 70 tahun. Metode: Penelitian ini merupakan jenis penelitian non eksperimental berupa studi korelasi. Sampel dipilih menggunakan teknik purposive sampling. Total sampel dalam penelitian ini adalah 50 orang yang dibagi menjadi 2 kelompok dan tiap kelompok berjumlah 25 orang. Kelompok I mengikuti senam vitalisasi otak dan kelompok II tidak mengikuti senam vitalisasi otak. Nilai daya ingat jangka pendek diukur dengan  Scenery Picture Memory Test (SPMT). Hasil: Uji Mann-whitney U didapatkan p= <0,001. Rata-rata dan daya ingat jangka pendek wanita lansia 20,36±1,03. Kesimpulan: Terdapat hubungan senam vitalisasi otak terhadap peningkatan daya ingat jangka pendek pada wanita lansia usia 60 – 70 tahun di Posyandu Lansia Ayah Bunda Ganting, Padang

Cite

CITATION STYLE

APA

Munawwarah, M. (2021). HUBUNGAN SENAM VITALISASI OTAK TERHADAP DAYA INGAT JANGKA PENDEK PADA WANITA LANSIA ( USIA 60 – 70 TAHUN ). Indonesian Journal of Physiotherapy, 1(2), 49–54. https://doi.org/10.52019/ijpt.v1i2.2970

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free