Sistem Informasi Repositori Skripsi Berbasis Web di Program Studi Sistem Informasi Fakultas Teknologi Informasi Universitas Bale Bandung

  • Rosmalina
  • Denny Rusdianto
  • Sutiyono
  • et al.
N/ACitations
Citations of this article
15Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Sistem Informasi Repositori ini merupakan ide yang muncul untuk membantu fakultas mengelola pengarsipan skripsi yang sebelumnya masih secara konvensional menjadi sebuah sistem digital yang baru dan modern. Sistem Informasi Repositori merupakan sistem yang diharapkan dapat membantu Fakultas Teknologi Informasi khususnya Program Studi Sistem Informasi Univeristas Bale Bandung untuk mengatur pengarsipan data-data skripsi yang telah dikerjakan oleh para mahasiswa menjadi lebih rapi, aman dan mudah untuk dikelola. Dikembangkan menggunakan model proses pengembangan perangkat lunak MDD (Model Driven Development) waterfall modifikasi, lalu diimplementasikan menggunakan bahasa pemrograman PHP. Hasil penelitian ini adalah sebuah sistem repositori skripsi berbasis website yang dapat mengarsipkan data skripsi mahasiswa dan dapat digunakan pula untuk melakukan pencarian dan menampilkan data skripsi yang ada melalui interface admin maupun pengguna dalam hal ini mahasiswa

Cite

CITATION STYLE

APA

Rosmalina, Denny Rusdianto, Sutiyono, & Khilda Nistrina. (2022). Sistem Informasi Repositori Skripsi Berbasis Web di Program Studi Sistem Informasi Fakultas Teknologi Informasi Universitas Bale Bandung. TEMATIK, 9(1), 79–84. https://doi.org/10.38204/tematik.v9i1.895

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free