Pelatihan Tata Kelola Destinasi Wisata di Sidorejo Kidul Salatiga

  • Sanjaya R
  • Satiani L
  • Lasso A
  • et al.
N/ACitations
Citations of this article
10Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Manajemen tata kelola destinasi wisata merupakan salah satu hal yang penting dalam sebuah destinasi wisata. Destinasi wisata perlu memperhatikan tata kelola destinasi supaya dapat memaksimalkan dampak-dampak positif yang ada dan meminimalisir dampak negatif yang mungkin timbul dari adanya kegiatan pariwisata. Di Salatiga, ada sebuah desa bernama Desa Sidorejo Kidul. Desa tersebut sedang mempersiapkan destinasinya menjadi destinasi wisata unggulan di Salatiga. Maksud dari pengabdian masyarakat yang dilakukan adalah memberikan pelatihan kepada masyarakat Desa Sidorejo Kidul agar mengenal manajemen tata kelola destinasi wisata dan lebih siap lagi dalam menjalankan destinasi wisata yang mereka miliki. Kegiatan ini dilaksanakan dalam dua tahapan, yaitu tahap materi dan tahap pendampingan. Kegiatan dilaksanakan pada bulan Oktober tahun 2022. Harapan dari kegiatan ini adalah masyarakat bisa lebih mandiri dalam mengelola destinasi wisata dan mengedepankan konsep pariwisata berbasis masyarakat.

Cite

CITATION STYLE

APA

Sanjaya, R. B., Satiani, L. N., Lasso, A. H., Prabawa, T. S., Sandang, Y., Hudiono, R. K., & Nivak, C. L. H. S. (2023). Pelatihan Tata Kelola Destinasi Wisata di Sidorejo Kidul Salatiga. Magistrorum et Scholarium: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 4(1), 37–47. https://doi.org/10.24246/jms.v4i12023p37-47

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free