Nilai-Nilai Pendidikan Karakter Dalam Peringatan Hari Santri

  • Marpuah N
N/ACitations
Citations of this article
94Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Penguatan karakter tidak hanya dapat dilakukan melalui proses pembelajaran secara formal di ruang kelas, namun juga dapat dicapai melalui kegiatan-kegiatan positif yang juga memiliki tujuan-tujuan positif. Salah satu kegiatan yang dapat memberikan nilai pendidikan karakter terhadap siswa adalah peringatan hari santri nasional. Artikel ini mencoba untuk menganalisa nilai pendidikan karakter pada peringatan santri nasional. Metode yang digunakan dalam artikel ini adalah riset kepustakaan dan analisis isi. Hasil penelitian menunjukan bahwa terdapat nilai-nilai pendidikan karakter dalam peringatan hari santri, yang meliputi nilai karakter religius, nasionalis, integritas, mandiri, dan gotong royong.

Cite

CITATION STYLE

APA

Marpuah, N. (2022). Nilai-Nilai Pendidikan Karakter Dalam Peringatan Hari Santri. Islamic Journal of Education, 1(1), 58–66. https://doi.org/10.54801/ijed.v1i1.75

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free