URGENSI PENGGUNAAN BAHASA SUNDA DALAM PROSES PENDIDIKAN DI PESANTREN MODERN SEBAGAI UPAYA PEMERTAHANAN BAHASA DAERAH

  • Gandaresmi T
  • Rohaedi E
N/ACitations
Citations of this article
38Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji tentang urgensi penggunaan bahasa sunda dalam proses pendidikan di pesantren modern sebagai upaya pemertahanan bahasa daerah. Adapun metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah melalui kajian pustaka. Hasil penelitian yang ditemukan antara lain menjelaskan bahwa pada dasarnya penggunaan bahasa sunda dalam proses pendidikan di pesantren modern memiliki tingkat urgensi yang tinggi sebagai upaya pemertahanan bahasa daerah. Selain itu, urgensi penggunaan bahasa Sunda juga menjadi penting sebagai bentuk menjaga kekayaan budaya daerah dan pemertahanan identitas kultural. Oleh sebab itu, maka urgensi penggunaan bahasa sunda dalam proses pendidikan di pesantren modern menjadi hal yang vital.bahasa sunda;  pendidikan;pondok pesantren;

Cite

CITATION STYLE

APA

Gandaresmi, T. A. G., & Rohaedi, E. (2023). URGENSI PENGGUNAAN BAHASA SUNDA DALAM PROSES PENDIDIKAN DI PESANTREN MODERN SEBAGAI UPAYA PEMERTAHANAN BAHASA DAERAH. JALADRI : Jurnal Ilmiah Program Studi Bahasa Sunda, 9(2), 97–104. https://doi.org/10.33222/.v9i2.3415

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free