Abstract
Penelitian ini bertujuan menganalisis factor dominan Pengawasan (Monitoring) Sebagai Upaya Dalam Pencegahan Pembiayaan Murahabah Bermasalah (KCP BSI Medan Marelan). Metode yang digunakan metode kuantitaif, dengan menggunakan sampel sebanyak 10 karyawan, variabel X adalah 7P dan 1S serta variabel Y adalah pengawasan pembiayaan murahabah, teknik pengumpulan data yang diguanakan adalah angket Skala Likert dengan teknik analisa data menggunakan analisis factor Barletts test sphericity dan Kiser-Mayer-Olkin (KMO) dan uji dengan meninterprestasikan faktor (factor loading minimum 0,4) dilakukan dengan IBM SPSS 27 for windows. Hasil yang diperoleh adalah (a) terbentuk 2 factor untuk penilaian pengawasan (monitoring) diantaranya factor primer dan faktor 2 diberikan nama dengan factor sekunder; (b) factor yang paling dominan adalah factor primer yang meliputi character; capital, capacity dan condition of economy. Dapat disimpulkan bahwa dalam pelaksanaan pengawasan upaya dalam pencegahan pembiayaan murahabah bermasalah pada KCP BSI Marelan mengutamakan hubungan pribadi dan social nasabah, perekenomiaan usaha dan keadaan atau perjalanan usaha yang dilakukan nasabah.
Cite
CITATION STYLE
Siregar, A. akta P., Mustapa Khamal Rokan, & Budi Harianto. (2023). Pengawasan (Monitoring) Sebagai Upaya Dalam Pencegahan Pembiayaan Murabahah Bermasalah. Jurnal Informatika Ekonomi Bisnis, 968–973. https://doi.org/10.37034/infeb.v5i3.697
Register to see more suggestions
Mendeley helps you to discover research relevant for your work.