Film Dokumenter Menepis Julukan Negatif Joged Bumbung

  • Premana A
  • Darmawiguna I
  • Pradnyana G
N/ACitations
Citations of this article
52Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Tari Joged Bumbung adalah salah satu tari bali yang bersifat balih-balihan atau hiburan. Tari Joged Bumbung sangat popular di kalangan masyarakat Bali sampai saat ini. Maraknya peredaran video “Joged Bumbung Porno” membuat kesenian ini dipandang negatife. Film dokumenter dapat menjadi media untuk memberikan informasi perkembangan tari joged bumbung dan juga melestarikannya serta menepis julukan negatif terhadap kesenian ini. Penelitian ini bertujuan untuk (1) mengetahui rancangan dan implementasi pembuatan Film Dokumenter Menepis Julukan Negatif Joged Bumbung (2) mengetahui respon masyarakat mengenai Film Dokumenter Menepis Julukan Negatif Joged Bumbung. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian dan pengembangan dengan model cyclic strategy. Film dokumenter ini diimplementasikan dengan menggunakan aplikasi Adobe Premier Pro CS6 dalam proses editing serta Adobe Photoshop CS6 untuk pembuatan desain keperluan firm dokumenter.

Cite

CITATION STYLE

APA

Premana, A. A., Darmawiguna, I. G. M., & Pradnyana, G. A. (2019). Film Dokumenter Menepis Julukan Negatif Joged Bumbung. Kumpulan Artikel Mahasiswa Pendidikan Teknik Informatika (KARMAPATI), 8(2), 446. https://doi.org/10.23887/karmapati.v8i2.18367

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free