Tujuan dari penelitian ini untuk mempelajari gambaran metode demonstarsi terhadap peningkatan prestasi mahasiswa semester II pada pembelajaran keterampilan memandikan pasien di Akper RS PGI Cikini. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif. total sampel yang digunakan sebanyak 37 orang. Pengumpulan data melalui kuesioner dengan skala dan data dianalisis dengan mengunakan spss. Hasil dari penglolahan data menunjukan : pertama, dosen melakukan demosntasi kepada mahasiswa sangat baik (62.2%) Kedua , Prestasi belajar Mahasiswa sangat baik dalam melakukan prosedur keperawatan memandikan pasien ( 81.1%), ketiga metode demonstrasi sangat dibutuhkan untuk meningkatkan keterampilan psikomotor pada penddikan keperawatan.
CITATION STYLE
Pamela, R. S., & Patras, R. (2020). Gambaran Metode Demonstrasi Terhadap Peningkatan Prestasi Mahasiswa Semester II Pada Keterampilan Memandikan Pasien di Akademi Perawatan RS PGI Cikini. JURNAL KEPERAWATAN CIKINI, 1(1), 1–5. https://doi.org/10.55644/jkc.v1i1.28
Mendeley helps you to discover research relevant for your work.