Sistem Informasi Pengelolaan Bantuan Langsung Tunai Pada Kelurahan Desa Gembong Berbasis Web Responsif Menggunakan Notifikasi Whatsapp

  • Wardani S
  • Setiawan R
  • Fithri D
N/ACitations
Citations of this article
61Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Kantor Balaidesa Gembong memiliki agenda sosial yang disebut Bantuan Langsung Tunai (BLT). Dalam proses pengolaan bantuan Langsung Tunai (BLT), seringkali terdapat permasalahan yang muncul, seperti penerima BLT yang bukan dituju, pengumpulan berkas yang memakai surat. Saat membuat laporan perlu menelurusi berkas satu per satu. Tujuan dari penulisan ini yakni untuk membuat sebuah aplikasi yang mempermudah proses pengajuan, perhitungan penerima bantuan dan penyaluran bantuan langsung tunai di Desa Gembong sehingga pengelolaan bantuan langsung tunai dapat lebih tertata. Metode pengembangan yang digunakan adalah waterfall dengan menganalisis kebutuhan sistem melalui pengamatan dan tanyajawa, hasil perancangan sistem ditulis menggunakan UML (Unified Modeling Language). Hasil penelitian ini diimplementasikan dalam sistem berbasis web yang responsif memanfaatkan notifikasi WhatsApp. Hal ini akan membuat proses terkait pengelolaan bantuan menjadi lebih efektif.

Cite

CITATION STYLE

APA

Wardani, S. A. E., Setiawan, R. R., & Fithri, D. L. (2022). Sistem Informasi Pengelolaan Bantuan Langsung Tunai Pada Kelurahan Desa Gembong Berbasis Web Responsif Menggunakan Notifikasi Whatsapp. Jurnal SITECH : Sistem Informasi Dan Teknologi, 4(2), 125–132. https://doi.org/10.24176/sitech.v4i2.6607

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free