Abstract
Pendidikan fiqih berbasis media audio visual merupakan alternatif untuk memperbaiki berbagai permasalahan pendidikan yang dihadapi, khususnya dalam pembelajaran fiqih di kelas MTS VII dikatakan demikian karena pendidikan fiqih berbasis audio visual diharapkan mampu memberikan solusi sehingga lahir lulusan yang memiliki intelektual tinggi kepribadian kecerdasan akhlak yang mulia keterampilan yang diperlukan dirinya masyarakat bangsa dan negara
Cite
CITATION STYLE
Nahrowi, M. (2023). Pengembangan Bahan Ajar Fiqih Berbasis Media Audio Visual untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Kelas VII di MTs Nurul Hidayah. Social Science Academic, 1(1), 235–246. https://doi.org/10.37680/ssa.v1i1.3372
Register to see more suggestions
Mendeley helps you to discover research relevant for your work.