Sistem Informasi Administrasi Dan Keuangan GMIT Ebenhaezer Larantuka Berbasis Web Guna Mempermudah Laporan Keuangan

  • Sakaria S
  • Triwibowo E
  • Cahyadiana W
N/ACitations
Citations of this article
44Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

In today's digital era, the development of people's lives is increasingly broad and unlimited with the presence of the internet, including the GMIT Ebenhaezer Church in Larantuka which currently still uses the manual method in carrying out its financial administration. Problems that occur today include difficulties in data processing, and the process of calculating the income and expenditure of Church cash and reports for assemblies and Servants of God. In research and making administrative applications made with PHP and MYSQL, it is intended to overcome the problems that occur at this time, namely processing administrative data, calculating cash income and expenditure and financial reports needed by the Assembly and Pastor for decision making to facilitate the making of church financial reports so that transparent in financial management as well as accountability to church members who have provided funds to this churchDi era digital saat ini, perkembangan kehidupan masyarakat makin luas dan tak terbatas dengan hadirnya internet,, termasuk jugga termasuk Gereja GMIT Ebenhaezer di Larantuka yang saat ini masih menggunakan cara manual dalam melakukan administrasi keuangannya. Masalah yang terjadi saat ini antara lain kesulitan dalam pengolahan data, dan proses perhitungan pemasukan dan pengeluaran uang kas Gereja serta laporan untuk para majelis dan Hamba Tuhan. Penelitian terkait sebelumnya antara lain : Perancangan Sistem Informasi Administrasi Jemaat Gereja St. Padre Pie Langke Majok Manggarai, Nusa Tenggara Timur [1], yang menitkberatkan pada masalah administrasi.  Dalam penelitian dan pembuatan aplikasi administrasi yang dibuat dengan PHP dan MYSQL ini ditujukan untuk mengatasi masalah yang terjadi saat ini yaitu Pengolahan data adminstrasi, perhitungan pemasukan dan pengeluaran kas serta laporan keuangan yang dibutuhkan oleh Majelis dan Gembala untuk pengambilan keputusan untuk mempermudah pembuatan laporan keuangan gereja agar transparan dalam pengelolahan keuangan sekaligus pertanggungjawaban terhadap jemaat gereja yang telah memberikan dana pada gereja ini.

Cite

CITATION STYLE

APA

Sakaria, S., Triwibowo, E. R., & Cahyadiana, W. (2022). Sistem Informasi Administrasi Dan Keuangan GMIT Ebenhaezer Larantuka Berbasis Web Guna Mempermudah Laporan Keuangan. J-INTECH, 9(02), 55–62. https://doi.org/10.32664/j-intech.v9i02.590

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free