Peran Guru BK dalam Membentuk Karakter Siswa Melalui Layanan BK Kelompok

  • Wati M
N/ACitations
Citations of this article
71Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Abstrak: Keberadaan guru bimbingan dan konseling disekolah memiliki peranan penting untuk membentuk karakter siswa, membantu setiap permasalahan yang dialami siswa, serta memilki tugas untuk mengembangkan aspek psikologis dan sosial siswa. Karakter adalah sifat atau watak yang ada pada diri seseorang yang bersifat unik yang dimiliki setiap orang sebagai akibat dari pola perilaku, norma-norma, dan moral yang terbentuk secara positif. Dalam aspek pendidikan karakter, semua yang dilakukan sebenarnya berada pada ranah afektif dan psikomotorik yang bersentuhan dengan pendidikan karakter tersebut. Peningkatan layanan bimbingan konseling di sekolah dalam hal ini layanan BK kelompok merupakan salah satu bentuk kegiatan pendidikan untuk pencapaian tujuan pendidikan nasional.

Cite

CITATION STYLE

APA

Wati, M. (2017). Peran Guru BK dalam Membentuk Karakter Siswa Melalui Layanan BK Kelompok. PEMBELAJAR: Jurnal Ilmu Pendidikan, Keguruan, Dan Pembelajaran, 1(2), 65. https://doi.org/10.26858/pembelajar.v1i2.3482

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free