Perancangan Desain Kemasan Kue Suri Makanan Khas Palembang

  • Pratiwi S
  • Andrispa B
  • Prasetya D
N/ACitations
Citations of this article
122Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Kue suri merupakan salah satu makanan khas Palembang yang sudah jarang dijumpai. Pengemasan yang digunakan masih menggunakan plastik mika yang kurang aman untuk makanan. Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk mendapatkan data yang diperlukan dalam merancang desain kemasan kue suri. Penelitian yang dilakukan melingkupi pengumpulan data hingga proses mendesain kemasan. Metode pengumpulan data yang digunakan berupa wawancara, observasi dan studi kepustakaan. Gaya desain yang digunakan pada desain kemasan menggunakan gaya vintage classic. Kemasan dibuat berbentuk oktagonal atau segi delapan. Dengan adanya desain kemasan yang dibuat diharapkan dapat membantu kue suri dapat lebih dikenal oleh masyarakat dan dapat membantu dalam promosi.

Cite

CITATION STYLE

APA

Pratiwi, S. L., Andrispa, B., & Prasetya, D. (2023). Perancangan Desain Kemasan Kue Suri Makanan Khas Palembang. MDP Student Conference, 2(2), 587–592. https://doi.org/10.35957/mdp-sc.v2i2.4506

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free