IMPLEMENTASI CHAT BOT UNTUK PELAYANAN PELANGGAN YANG TERINTEGRASI WEB TOKO KOMPUTER

  • Nugroho I
  • Voutama A
N/ACitations
Citations of this article
185Readers
Mendeley users who have this article in their library.
Get full text

Abstract

Kecerdasan buatan (AI) menjadi motor utama inovasi, termasuk dalam layanan pelanggan di industri e-commerce. Implementasi chat bot dalam website toko komputer penting untuk memperkuat komunikasi, meningkatkan efisiensi layanan, dan pengalaman berbelanja. Studi kasus di Stalin Store menunjukkan bahwa chat bot berhasil meningkatkan efisiensi layanan dan pengalaman berbelanja. Integrasi Watson Assistant mempercepat dan meningkatkan akurasi dalam menjawab pertanyaan pelanggan. Penelitian ini bertujuan untuk mengeksplorasi dampak implementasi chat bot dalam meningkatkan layanan pelanggan dan efisiensi layanan dalam toko komputer online. Temuan menegaskan pentingnya chat bot dalam menjaga daya saing dan memenuhi kebutuhan pelanggan di era digital

Cite

CITATION STYLE

APA

Nugroho, I. S., & Voutama, A. (2024). IMPLEMENTASI CHAT BOT UNTUK PELAYANAN PELANGGAN YANG TERINTEGRASI WEB TOKO KOMPUTER. JATI (Jurnal Mahasiswa Teknik Informatika), 8(3), 3132–3136. https://doi.org/10.36040/jati.v8i3.9630

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free