Pengaruh Kemampuan Berpikir Kreatif untuk meningkatkan Hasil Belajar Matematika di Sekolah Dasar

  • Manurung A
  • Halim A
  • Rosyid A
N/ACitations
Citations of this article
769Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk menentukan Pengaruh Kemampuan Berpikir Kreatif untuk meningkatkan Hasil Belajar Matematika Siswa kelas V SD. Metode penelitian yang digunakan adalah metode survei dan mengunakan teknik analisis regresi dan korelasi sederhana, regresi dan korelasi ganda. Penelitian ini dilakukan di SDN Kenari 07 Pagi Jakarta, kecamatan Salemba, Jakarta Pusat dengan n = 36 dengan menggunakan teknik Cluster Sampling.Penelitian ini dilandasi dengan hipotesis-hipotesis sebagai berikut : (1) Kemampuan Berpikir Kreatif memiliki pengaruh terhadap hasil belajar matematika; (2) Minat memiliki pengaruh terhadap Kemampuan Berpikir Kreatif; (3) Latar belakang siswa memiliki pengaruh Kemampuan Berpikir Kreatif; (4) Intelegensia memiliki pengaruh Kemampuan Berpikir Kreatif; (5) Terdapat pengaruh antara bakat dan Kemampuan Berpikir Kreatif dengan hasil belajar matematika. Berdasarkan penelitian ini diharapkan hasil belajar matematika siswa kelas V SD dapat ditingkatkan dengan pengaruh Kemampuan Berpikir Kreatif, karena hasil verifikasi membuktikan bahwa Kemampuan Berpikir Kreatif menjadi faktor-faktor penentu yang signifikan

Cite

CITATION STYLE

APA

Manurung, A. S., Halim, A., & Rosyid, A. (2020). Pengaruh Kemampuan Berpikir Kreatif untuk meningkatkan Hasil Belajar Matematika di Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, 4(4), 1274–1290. https://doi.org/10.31004/basicedu.v4i4.544

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free