Urgensi Politik Identitas Terhadap Demokrasi Negara Pancasila

  • Yunita S
  • Zahra A
  • Aliyyah N
N/ACitations
Citations of this article
55Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Indonesia adalah negara yang memiliki banyak suku, bahasa, agama, ras. Indonesia merupakan negara demokrasi dimana sudah tertuang dalam pembukaan Undang-Undang Dasar 1945. Pada masa politik, ada banyak oknum yang membuat identitas politik yang membuat masyarakat menjadi emosional dalam hak politiknya khususnya pada pemilu. Politik identitas ini mengancam negara Indonesia yang memiliki sistem demokrasi serta mengancam nilai-nilai Pancasila yang merupakan dasar negara Indonesia. Tujuan penulisan ini adalah mengetahui pengaruh identitas politik dan apa hubungannya dengan demokrasi dan nilai-nilai Pancasila Indonesia, serta bagaimana solusi dari permasalahan dalam artikel ini. Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian teoritis yaitu dengan mengumpulkan studi literatur dan memberikan jawaban atas permasalahan tersebut. Politik identitas membuat pengaruh yang sangat besar terhadap demokrasi di Indonesia karena merupakan negara yang multikultural. Bukan hanya demokrasi, politik identitas juga mengancam nilai-nilai Pancasila. Solusi yang diberikan pada artikel ini adalah memberikan Pendidikan tentang politik identitas sehingga tidak terpengaruh dengan politik identitas

Cite

CITATION STYLE

APA

Yunita, S., Zahra, A., & Aliyyah, N. (2023). Urgensi Politik Identitas Terhadap Demokrasi Negara Pancasila. JERUMI: Journal of Education Religion Humanities and Multidiciplinary, 1(2), 713–717. https://doi.org/10.57235/jerumi.v1i2.1476

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free