FILSAFAT PRAGMATISME DALAM PANDANGAN ISLAM

  • Dhuhaa Rohmawan
  • Riyadlul Badi’ah
N/ACitations
Citations of this article
79Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Artikel ini membahas tentang filsafat, khusunya filsafat pragmatisme dalam pandangan Islam. Dalam menentukan kebenaran, filsafat selalu menggunakan logika, sedangkan pragmatisme menentukan kebenaran berdasarkan asas kemanfaatan. Sementara dalam Islam  kebenaran adalah yang sesuai dengan wahyu (kalam Ilahi), baik hal itu sudah diketahui manfaatnya atau belum. Di sisi lain, perilaku keagamaan masyarakat muslim sering dipengaruhi oleh filsafat pragmatisme. Oleh karena itu, tulisan ini mencoba untuk meneliti pengaruh filsafat pragmatisme dalam Islam berdasarkan studi pustaka dan metode kualitatif.   Kata kunci: filsafat, pragmatisme, Tuhan, wahyu, ajaran Islam

Cite

CITATION STYLE

APA

Dhuhaa Rohmawan, & Riyadlul Badi’ah. (2022). FILSAFAT PRAGMATISME DALAM PANDANGAN ISLAM. INOVATIF: Jurnal Penelitian Pendidikan, Agama, Dan Kebudayaan, 8(2), 99–108. https://doi.org/10.55148/inovatif.v8i2.299

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free