JURNAL ANALISIS KOHESI GRAMATIKAL DAN LEKSIKAL PADA NOVEL KEKANG KARYA STEFANI BELLA

  • Hema Wadhi
  • Christin Agustina Purba
  • Maria Agustina Sitanggang
  • et al.
N/ACitations
Citations of this article
50Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bentuk kohesi, gramatikal dan leksikal yang digunakan dalam novel Kekang karya Stefani Bella. Penelitian ini menggunakan metode penelitian deskriptif kualitatif. Penelitian ini melihat kohesi gramatikal dan leksikal pada novel Kekang karya Stefani Bella, data yang dianalisis menggunakan langkah langkah keterkaitan antara pemerkah kohesi. Dalam novel Kekang karya Stefani Bella terdapat keterkaitan antara kohesi gramatikal dan leksikal dari kata perkata, pencapaian dalam penelitian ini melihat apakah kohesi gramatikal itu terdapat reduplikasi, modifikasi, dan afiksasi. Dan untuk kohesi leksikal apakah memiliki makna sebenarnya dan tidak ada keterkaitan dengan konteks kalimat lain.

Cite

CITATION STYLE

APA

Hema Wadhi, Christin Agustina Purba, Maria Agustina Sitanggang, & Nelvintin Waruwu. (2021). JURNAL ANALISIS KOHESI GRAMATIKAL DAN LEKSIKAL PADA NOVEL KEKANG KARYA STEFANI BELLA. Jurnal Sociohumaniora Kodepena (JSK), 2(2), 185–199. https://doi.org/10.54423/jsk.v2i2.85

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free