PENERAPAN METODE AHP PADA SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PEMILIHAN OLI MOTOR YAMAHA N-MAX

  • Halim O
  • Atmojo W
N/ACitations
Citations of this article
52Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Banyak masyarakat terutama kalangan anak muda yang masih tidak tahu menahu bagaimana memilih oli mesin yang cocok untuk motor Yamaha N-max mereka. Banyak kalangan anak muda saat ini masih memilih pelumas mesin (Oli) berdasarkan faktor-faktor tertentu misalnya harga, rekomendasi dari orang lain, daya tahan oli dan lainnya. Dengan permasalahn tersebut maka dibuatlah suatu sistem pendukung keputusan yang bertujuan untuk mempermudah dalam pemilihan oli mesin motor Yamaha N-Max terutama untuk kalangan anak muda. Metode yang digunakan dalam penilitian ini menggunakan metode kualitatif seperti obeservasi, wawancara, dan studi pustaka. Metode pengembangan sistem pada penelitian ini adalah menggunakan metode waterfall dan menggunakan php serta mysql sebagai database pada sistem perangkatt lunak.Hasil dari penelitian ini adalah dengan adanya sistem pendukung keputusan ini masyarakat terutama kalangan muda yang gemar menggunakan sepeda motor Yamaha N-max dapat memilih oli mesin sesuai dengan apa yang mereka butuhkan.

Cite

CITATION STYLE

APA

Halim, O. A., & Atmojo, W. T. (2023). PENERAPAN METODE AHP PADA SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PEMILIHAN OLI MOTOR YAMAHA N-MAX. JIKA (Jurnal Informatika), 7(1), 1. https://doi.org/10.31000/jika.v7i1.6625

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free