Metode Design Thinking Perancangan User Interface dan User Experience Aplikasi “KuyBaca”

  • Imanda R
  • Mukhayaroh A
N/ACitations
Citations of this article
47Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Abstrak Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengusulkan gaya design thinking dalam desain yang dapat diterapkan secara bertahap dan mudah dipahami, sehingga karya visual dapat diimplementasikan secara akurat dalam media apa pun. Dengan memahami metode design thinking, desainer akan memiliki pemahaman yang lebih baik tentang karakteristik dan proses penciptaan, sehingga penciptaan karya memiliki kualitas, inovasi, dan objektivitas yang lebih tinggi serta dapat diterima oleh khalayak banyak. Hasil dari penelitian ini adalah sebuah tampilan aplikasi membaca pada smartphone berbasis Android yang menyajikan dalam bentuk teks, gambar, dan elemen suara. Dalam aplikasi ini, juga terdapat novel, puisi, beserta berita terbaru yang di-update setiap harinya. Penelitian ini membahas tentang analisis masalah, analisis kebutuhan sistem, analisis data manual, dan perancangan sistem pendukung keputusan menggunakan metode design thinking untuk perancangan UI / UX pada aplikasi KuyBaca. Setelah dilakukan proses perancangan dan pengujian terhadap responden, didapatkan bahwa perancangan aplikasi memudahkan pengguna dalam melakukan aktivitas di dalam aplikasi. Keefektifan UI / UX pada aplikasi KuyBaca dapat dibuktikan dari hasil pengujian terhadap desain. Pengguna dapat memahami alur aplikasi dan dapat menjalankan tugasnya.

Cite

CITATION STYLE

APA

Imanda, R. T., & Mukhayaroh, A. (2023). Metode Design Thinking Perancangan User Interface dan User Experience Aplikasi “KuyBaca.” Journal of Students‘ Research in Computer Science, 4(1), 23–36. https://doi.org/10.31599/jsrcs.v4i1.2080

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free