HUBUNGAN DUKUNGAN KELUARGA DENGAN KEPATUHAN MINUM OBAT KELASI BESI PADA ANAK THALASEMIA

  • Adini S
  • Indriani N
  • Februanti S
N/ACitations
Citations of this article
54Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Thalasemia merupakan kelainan darah yang disebabkan oleh faktor genetik sehinggamengakibatkan hemoglobin tidak berfungsi secara normal dengan manifestasi klinik yangbervariasi tergantung dari jumlah dan tipe rantai globin yang dipengaruhi. Obat kelasi besisangat diperlukan oleh semua pasien yang mendapatkan transfusi seumur hidup. Terapi kelasibesi memerlukan komitmen yang tinggi dan kepatuhan dari pasien dan dukungan dari keluarga.Tujuan penelitian ini mengetahui hubungan dukungan keluarga dengan kepatuhan minum obatkelasi besi pada pasien thalasemia di kota Tasikmalaya. Metode penelitian yang digunakanadalah observasional analitik menggunakan pendekatan cross-sectional dengan jumlah sampelsebanyak 60 orang. Uji statistik yang digunakan adalah uji Pearson Chi-square. Hasil Uji analitikdidapatkan nilai p-value > 0,05 yaitu 0,635 yang artinya tidak terdapat hubungan dukungankeluarga dengan kepatuhan minum obat kelasi besi pada pasien thalassemia

Cite

CITATION STYLE

APA

Adini, S., Indriani, N., & Februanti, S. (2021). HUBUNGAN DUKUNGAN KELUARGA DENGAN KEPATUHAN MINUM OBAT KELASI BESI PADA ANAK THALASEMIA. Jurnal Asuhan Ibu Dan Anak, 6(2), 51–56. https://doi.org/10.33867/jaia.v6i2.252

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free