Peningkatan Hasil Ubi Jalar (Ipomea batatas L.) Pada Tanah Inceptisol Dengan Pemberian Fungi Mikoriza Arbuskular

  • Usnawiyah U
  • Wirda Z
N/ACitations
Citations of this article
36Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Ketersediaan lahan pertanian yang subur semakin berkurang,sementara lahan-lahan marjinal seperti lahan inseptisol belum dimanfaatkansecara optimal. Penelitian ini bertujuan untuk memanfaatkan lahan Inseptisoluntuk penanaman ubi jalar dengan bantuan mikoriza arbuskular. Penelitianini dilaksanakan di Kebun Percobaan dan Laboratorium Fakultas pertanianUniversitas Malikussaleh Aceh Utara pada bulan April - Juli 2018.Rancangan yang digunakan dalam penelitian ini adalah Rancangan AcakKelompok (RAK) non faktorial. yaitu pemberian Fungi MikorizaArbuskular (M) yang terdiri dari 4 taraf yaitu : MO (tanpa mikoriza), M1(mikoriza 5 g/tanaman), M2 (mikoriza 10 g/tanaman) danM3 (mikoriza 15 g/tanaman).Peubah yang diamati adalah panjang tanaman, jumlah daun,diameter umbi per tanaman dan bobot segar umbi per tanaman. Hasilpenelitian menunjukkan bahwa perlakuan terbaik terdapat pada pemberianmikoriza 15 gram/tanaman.Kata Kunci : Ubi Jalar, Mikoriza, Inceptisol, Hasi

Cite

CITATION STYLE

APA

Usnawiyah, U., & Wirda, Z. (2019). Peningkatan Hasil Ubi Jalar (Ipomea batatas L.) Pada Tanah Inceptisol Dengan Pemberian Fungi Mikoriza Arbuskular. Jurnal Agrium, 16(1), 6. https://doi.org/10.29103/agrium.v16i1.1336

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free