Pengaruh Tekanan Terhadap Deflection dan Shear Stress Helical Compression Spring Pada Press Pallet

  • Irwansyah I
N/ACitations
Citations of this article
13Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Objek observasi yang penulis tuangkan dalam karya akhir ini adalah spring kompresi helix. Spring kompresi helix difungsikan untuk meredam tekanan dimana cara kerjanya berdasarkan besarnya gaya tekan yang diberikan oleh pelat press terhadap pallet. Adapun pallet yang digunakan ada 9 jenis pallet dengan 3 ukuran kertas utama yaitu A4, F4, dan B5. Tujuan observasi ini adalah untuk mempelajari sejauh mana hubungan antara variabel tekanan, defleksi dan tegangan geser pegas. Berdasarkan hasil pembahasan yang diperoleh, pallet yang menerima gaya tekan, defleksi dan tegangan geser terbesar adalah pallet F4 5 plate dan pallet yang menerima gaya tekan, defleksi dan tegangan geser terkecil adalah pallet B5 3 plate. Hal ini membuktikan bahwa besar tekanan berbanding lurus dengan defleksi dan tegangan geser pegas.

Cite

CITATION STYLE

APA

Irwansyah, I. (2023). Pengaruh Tekanan Terhadap Deflection dan Shear Stress Helical Compression Spring Pada Press Pallet. IRA Jurnal Teknik Mesin Dan Aplikasinya (IRAJTMA), 1(3), 20–30. https://doi.org/10.56862/irajtma.v1i3.26

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free