Meningkatkan Motivasi dan Hasil Belajar Siswa dalam Pembelajaran Tematik Berbantuan Permainan Edukatif di Sekolah Dasar

  • Sari R
  • Mudjiran M
  • Fitria Y
  • et al.
N/ACitations
Citations of this article
516Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh masalah motivasi dan hasil belajar siswa yang rendah dalam pembelajaran tematik di sekolah dasar yang berdampak terhadap kualitas pendidikan di sekolah terssebut.  Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan tentang peningkatan motivasi dan hasil belajar dalam pembelajaran tematik berbantukan permainan edukatif. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dan kuantitatif dengan jenis penelitian tindakan kelas (PTK). Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa pembelajaran tematik berbantukan permainan edukatif dapat meningkatkan motivasi dan hasil belajar siswa di sekolah dasar. Terlihat bahwa pada motivasi siswa mengalami peningkatan dari rata- rata 81,5% sampai ke 91%, begitu juga pada hasil belajar siswa yang mengalami peningkatan persentase ketuntasan materi pembelajaran Bahasa Indonesia 60% sampai ke 90%, IPA 50% sampai ke 90% dan IPS 60% sampai ke 95%.

Cite

CITATION STYLE

APA

Sari, R. K., Mudjiran, M., Fitria, Y., & Irsyad, I. (2021). Meningkatkan Motivasi dan Hasil Belajar Siswa dalam Pembelajaran Tematik Berbantuan Permainan Edukatif di Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, 5(6), 5593–5600. https://doi.org/10.31004/basicedu.v5i6.1735

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free