SISTEM INFORMASI ECOMMERCE PELESTARIAN SENI UKIR KAYU TRADISIONAL DESA TEGALALANG

  • Luki K
N/ACitations
Citations of this article
22Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Abstract. Artikel ini mendeskripsikan tentang mengenai implementasi dari system yang telah dibuat yang kemudian akan dilanjutkan dengan pengujian menggunakan metode pengujian sistem. Yang dimana untuk mengatasi masalah yang dihadapi oleh sistem lama maka dibentuklah sistem baru, dimana proses pembelian dapat dilakukan oleh customer tanpa harus datang langsung ke toko sehingga memberikan kemudahan kepada customer dan dapat menghemat waktu customer. Dengan berkembang pesatnya teknologi saat ini maka sudah banyak teknologi-teknologi yang membantu pekerjaan manusia. Karena Teknologi informasi membantu pekerjaan manusia maka Teknologi informasi telah banyak digunakan oleh berbagai organisasi, kelompok masyarakat dan berbagai perusahaan. Dan saat ini sudah banyak perusahaan di berbagai bidang dan jasa telah menggunakan Teknologi informasi sebagai alat bantu kegiatan proses bisnis sehari-hari. Namun pada kenyataannya, masih banyak usaha – usaha / UMKM yang masih belum menerapkan teknologi komputer untuk kegiatan proses bisnisnya. Ada halnya Teknologi Informasi adalah istilah umum untuk setiap teknologi yang membantu orang untuk membuat, memodifikasi, menyimpan, berkomunikasi dan menyebarkan informasi. TI menyatukan komputasi berkecepatan tinggi dan komunikasi data, suara, dan video. Contoh Teknologi Informasi bukan hanya komputer pribadi, tetapi juga telepon, TV, peralatan rumah tangga elektronik, dan perangkat genggam modern misalnya ponsel. Dapat diartikan memberikan pemahaman tentang TI adalah kombinasi dari komputer yang berhubungan dengan saluran komunikasi dengan transmisi data kecepatan tinggi, baik dalam bentuk teks, audio dan video. Kata Kunci : Teknologi informasi, metode pengujian sistem, perusahaan.

Cite

CITATION STYLE

APA

Luki, K. (2022). SISTEM INFORMASI ECOMMERCE PELESTARIAN SENI UKIR KAYU TRADISIONAL DESA TEGALALANG. KERNEL: Jurnal Riset Inovasi Bidang Informatika Dan Pendidikan Informatika, 3(1), 8–13. https://doi.org/10.31284/j.kernel.2022.v3i1.1868

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free