Pembuatan Game Edukasi Pemadam Kebakaran

  • Abdussalam M
N/ACitations
Citations of this article
27Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Game dapat dijadikan sebagai media edukasi untuk memberikan pengetahuan dan pemahaman terhadap suatu objek. Edukasi melalui media game diharapkan akan memberikan dampak menyenangkan bagi pemain yang dilakukan dalam suasana belajar. Salah satu objek yang dapat diedukasi ialah mengenai pemadam kebakaran. Pembuatan game ini dirumuskan dalam rumusan masalah bagaimana pembuatan game sebagai media edukasi pemadam kebakaran. Tujuan penulisan ialah untuk mengetahui pembuatan game sebagai media edukasi pemadam kebakaran. Pembuatan game ini terdiri dari tahap praproduksi, tahap produksi, dan tahap pascaproduksi. Melalui game mengenai pemadam kebakaran ini pemain dapat memiliki pengetahuan, pemahaman, dan gambaran keterampilan dalam menangani bencana kebakaran. Game ini juga menjadi media edukasi alternatif dalam pendidikan kebencanaan khususnya mengenai bencana kebakaran.

Cite

CITATION STYLE

APA

Abdussalam, M. A. (2021). Pembuatan Game Edukasi Pemadam Kebakaran. Jurnal Multi Media Dan IT, 5(1). https://doi.org/10.46961/jommit.v5i1.344

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free