Penentuan Harga Opsi Eropa dengan Menggunakan Metode Gerak Brown Geometri (Kasus Saham Penutupan Harian di PT Astra Agro Lestari Tbk)

  • Nelfi N
  • Lestari R
  • Syafwan M
N/ACitations
Citations of this article
8Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Opsi adalah suatu kontrak yang memberikan hak kepada pemilik opsi untuk membeli (opsi call) atau menjual (opsi put) suatu saham kepada penerbit opsi dengan harga tertentu dan pada waktu jatuh tempo tertentu. Oleh karena itu, penerbit opsi harus menentukan harga opsi terlebih dahulu untuk menghindari kerugian. Dalam penelitian ini, harga opsi Eropa ditentukan dengan menggunakan fungsi payoff dan diasumsikan bahwa pergerakan harga saham mengikuti gerak Brown geometri. Nilai ekspektasi dan nilai volatilitas dari sekumpulan harga saham juga diperlukan dalam menentukan harga opsi. Kedua nilai ini dapat ditentukan dengan menggunakan metode maximum likelihood estimation. Data harga saham penutupan PT. Astra Agro Lestari Tbk. digunakan dalam penelitian ini untuk memprediksi harga opsi dari saham perusahaan PT. Astra Agro Lestari Tbk.Kata Kunci: Opsi Eropa, fungsi payoff, gerak Brown geometri, Maximum likelihood estimation

Cite

CITATION STYLE

APA

Nelfi, N., Lestari, R., & Syafwan, M. (2019). Penentuan Harga Opsi Eropa dengan Menggunakan Metode Gerak Brown Geometri (Kasus Saham Penutupan Harian di PT Astra Agro Lestari Tbk). Jurnal Matematika UNAND, 4(3), 17. https://doi.org/10.25077/jmu.4.3.17-24.2015

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free