Systematic Literature Review: Pembelajaran Matematika pada Materi Satuan Kecepatan di Sekolah Dasar Kelas Tinggi

  • Dewanti D
  • Kartika N
  • Reisyanda E
N/ACitations
Citations of this article
73Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Satuan kecepatan merupakan salah satu materi matematika yang diajarkan pada siswa SD di kelas V. Namun, beberapa hasil studi menunjukkan bahwa siswa masih mengalami kesulitan dalam mempelajari materi kecepatan. Penelitian ini bertujuan untuk melakukan kajian literatur terhadap pembelajaran satuan kecepatan di sekolah dasar. Metode penelitian yang dipilih dalam penelitian ini adalah metode SLR (Systematic Literature Review). Pengumpulan data dilakukan dengan mendokumentasi dan meriview semua artikel terkait dengan pembelajaran satuan kecepatan dalam kurun waktu 2017-2021. Artikel yang digunakan pada penelitian ini sebanyak 30 artikel jurnal yang diperoleh dari Google Scholar. Berdasarkan penelitian ini didapatkan bahwa semua model pembelajaran dapat diterapkan untuk mencapai hasil belajar siswa dengan baik dan media pembelajaran yang digunakan adalah media pembelajaran video pembelajaran. Dengan mempelajari materi kecepatan dapat meningkatkan kemampuan hasil belajar peserta didik di sekolah dasar dengan lebih optimal.

Cite

CITATION STYLE

APA

Dewanti, D. S., Kartika, N., & Reisyanda, E. A. (2022). Systematic Literature Review: Pembelajaran Matematika pada Materi Satuan Kecepatan di Sekolah Dasar Kelas Tinggi. Polinomial : Jurnal Pendidikan Matematika, 1(1), 33–41. https://doi.org/10.56916/jp.v1i1.43

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free