PENGARUH KEPUASAN DAN KEPERCAYAAN TERHADAP LOYALITAS NASABAH BANK MANDIRI SYARIAH CABANG PALU

  • Sari I
  • Zahara Z
N/ACitations
Citations of this article
42Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kepuasan dan kepercayaan terhadap loyalitas nasabah di Bank Mandiri Syariah Cabang Palu. Jenis penelitian ini merupakan penelitian kausal. Variabel independen adalah kepuasan (X1) dan kepercayaan (X2), sedangkan variabel dependen adalah loyalitas nasabah (Y). Metode pengumpulan data yang digunakan adalah observasi, wawancara dan kuesioner. Teknik penarikan sampel menggunakan purposive sampling dengan jumlah sampel sebanyak 60 responden. Metode analisis data menggunakan regresi linear berganda dengan bantuan software SPSS 22 for windows. Hasil penelitian ini membuktikan bahwa variabel kepuasan dan kepercayaan sebagai bersama-sama berdampak signifikan terhadap loyalitas nasabah. Kepercayaan yang ditimbulkan oleh nasabah akan memunculkan sikap komit atau berjanji untuk setia menjadi nasabah di Bank Mandiri Syariah Cabang Palu.

Cite

CITATION STYLE

APA

Sari, I. P., & Zahara, Z. (2021). PENGARUH KEPUASAN DAN KEPERCAYAAN TERHADAP LOYALITAS NASABAH BANK MANDIRI SYARIAH CABANG PALU. Jurnal Ilmu Manajemen Universitas Tadulako (JIMUT), 7(1), 058–066. https://doi.org/10.22487/jimut.v7i1.218

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free