Pengungkapan Tanggungjawab Sosial dan Kinerja Keuangan

  • Pramukti A
  • Buana A
N/ACitations
Citations of this article
292Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh CSR terhadap kinerja keuangan perusahaan BUMN yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Penelitian ini menggunakan metode asosiatif untuk mencari hubungan antar variabel, sedangkan teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah purposive sampling, sehingga diperoleh 30 laporan perusahaan sebagai sampel penelitian. Hasil penelitian menunjukkan adanya hubungan kausalitas positif namun tidak signifikan antara CSR dengan kinerja keuangan yang diproxikan dalam ROA. Hasil ini mengindikasikan bahwa CSR dapat membantu perusahaan untuk memperoleh laba yang lebih baik namun tidak mampu mempengaruhi secara signifikan karena dimensi CSR yang tidak terkonsentrasi pada peningkatan laba.

Cite

CITATION STYLE

APA

Pramukti, A., & Buana, A. P. (2019). Pengungkapan Tanggungjawab Sosial dan Kinerja Keuangan. Owner, 3(2), 301. https://doi.org/10.33395/owner.v3i2.153

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free