Abstrak Penelitian ini bertujuan tujuan untuk mengetahui proses transmisi kelong Makassar. Data dan sumber penelitian ini adalah pakelong sebagai seniman Makassar. Pengumpulan data yang digunakan adalah studi dokumentasi, wawancara mendalam, dan observasi (pencatatan lapangan, perekaman, dan pemotretan). Tahap analisis data dalam penelitian ini melalui tiga tahap, yakni tahap (1) reduksi, (2) penyajian, dan (3) penarikan kesimpulan. Berdasarkan hasil penelitian ini ditemukan bahwa proses transmisi (pewarisan) kelong Makassar melalui tiga cara, yakni transmisi dalam keluarga, transmisi bukan keluarga, dan transmisi melalui pertunjukan.
CITATION STYLE
Rahim, Abd., Nursalam, & Akhiruddin. (2022). Transmisi Kelong Makassar: Perspektif Sastra Lisan Ruth Finnegan. Jurnal Onoma: Pendidikan, Bahasa, Dan Sastra, 8(2), 767–779. https://doi.org/10.30605/onoma.v8i2.2027
Mendeley helps you to discover research relevant for your work.