ABSTRACT National Health Service Quality Indicators called Quality Indicators are benchmarks used to assess the level of achievement of health service quality targets in independent practice of doctors and dentists, clinics, community health centers, hospitals, health laboratories, and blood transfusion units. Quality of Health Services is the level of health services for individuals and communities that can improve optimal health outcomes, provided in accordance with service standards, and the latest scientific developments, as well as to fulfill the rights and obligations of patients. To analyze the quality of health services on inpatient satisfaction at the Regional General Hospital x. This type of research was conducted using the Descriptive Analytical Method with a cross-sectional approach. The research location is in the working area of Regional Hospital x. The research was carried out on 12-28 June 2023. The population in this study included all patients hospitalized at Regional Hospital x. The number of samples that will be studied is 80 people. The results showed that the variables reliability, responsiveness, assurance, empathy and tangibles had a positive and significant effect on patient satisfaction p-value<0.05. Based on the results of research on 80 respondents regarding the analysis of service quality on patient satisfaction in inpatient rooms at Hospital x, it can be concluded that all variables are related to inpatient satisfaction at Hospital x. The dominant factor is most related to satisfaction. Reliability is the most dominant quality dimension in relation to Patient Satisfaction (OR 52.14). Keywords: Quality Of Service, Health Facilities, Patient Satisfaction, Hospitalization, Service Standards. ABSTRAK Indikator Nasional Mutu Pelayanan Kesehatan yang disebut Indikator Mutu adalah tolok ukur yang digunakan untuk menilai tingkat capaian target mutu pelayanan kesehatan di praktik mandiri dokter dan dokter gigi, klinik, pusat kesehatan masyarakat, rumah sakit, laboratorium kesehatan, dan unit transfusi darah. Mutu Pelayanan Kesehatan adalah tingkat layanan kesehatan untuk individu dan masyarakat yang dapat meningkatkan luaran kesehatan yang optimal, diberikan sesuai dengan standar pelayanan, dan perkembangan ilmu pengetahuan terkini, serta untuk memenuhi hak dan kewajiban pasien. Menganalisis mutu pelayanan kesehatan terhadap kepuasan pasien rawat inap pada Rumah Sakit Kabupaten x. Metode: Jenis penelitian yang dilakukan dengan Metode Deskriptif Analitik dengan pendekatan cross-sectional. Lokasi penelitian di wilayah kerja Rumah Sakit Kabupaten x. Penelitian telah dilaksanakan pada tanggal 12-28 juni 2023. Populasi pada penelitian ini adalah mencakup seluruh pasien yang di rawat inap di Rumah Sakit Kabupaten x. Jumlah sampel yang akan di teliti sebanyak 80 orang. Hasil penelitian menunjukkan bahwa variabel kehandalan, daya tanggap, jaminan, empati dan bukti fisik berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan pasien p-value< 0,05. Berdasarkan hasil penelitian terhadap 80 responden mengenai analisis mutu pelayanan terhadap kepuasan pasien di ruang rawat inap pada Rumah Sakit Kabupaten x, dapat disimpulkan bahwa semua variabel berhubungan dengan kepuasan pasien rawat inap di Rumah Sakit Kabupaten x. Faktor dominan yang paling berhubungan dengan kepuasan pasien adalah Kehandalan merupakan dimensi mutu yang paling dominan dalam hubungan dengan Kepuasan Pasien (OR 52,14). Kata Kunci: Mutu Pelayanan, Fasilitas Kesehatan, Kepuasaan Pasien, Rawat Inap, Standar Pelayanan.
CITATION STYLE
Destya, V., Raisah, P., & Hidayatullah, M. (2023). Analisis Mutu Pelayanan Kesehatan Terhadap Kepuasan Pasien Rawat Inap pada Rumah Sakit Kabupaten X. MAHESA : Malahayati Health Student Journal, 3(12), 4102–4116. https://doi.org/10.33024/mahesa.v3i12.12431
Mendeley helps you to discover research relevant for your work.