EDUKASI FINTECH BAGI PELAKU USAHA MIKRO, KECIL, DAN MENENGAH

  • Suryanto S
  • Hermanto B
  • Tahir R
N/ACitations
Citations of this article
95Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini bertujuan untu memberikan edukasi bagi para pelaku usaha mikro, kecil  dan menengah (UMKM) di Sentra Kaos Suci Bandung. Metode pelaksanaan kegiatan dengan menggunakan sosialisasi kepada pelaku UMKM yang dikelompokka berdasarkan tingkat literasi keuangan. Hasil progres kegiatan bahwa pelaku UMKM di Sentra kaos Suci Bandung dari hasil pre test sebelum sosialisasi menunjukkan ada tiga kelompok menyikapi keberadaan industry fintech. Kelompok pertama mereka yang belum pernah mengetahui industry fintech dan aktivitas usahanya, kelompok kedua mereka yang belum mengetahui manfaat dan  risiko dari adanya industry fintech, dan kelompok ketiga mereka yang belum mengetahui mekanisme transaksi melalui perusahaan fintech. Pelaksanaan sosialisasi mampu meningkatkan tingkat literasi keuangan khususnya berkaitan dengan industry fintech.

Cite

CITATION STYLE

APA

Suryanto, S., Hermanto, B., & Tahir, R. (2020). EDUKASI FINTECH BAGI PELAKU USAHA MIKRO, KECIL, DAN MENENGAH. Kumawula: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 3(1), 18. https://doi.org/10.24198/kumawula.v3i1.25060

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free