Hubungan Kepemimpinan Ketua Kelompok dengan Keefektifan Kelompok

  • Nurmalia N
  • Susilawati T
N/ACitations
Citations of this article
25Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi kepemimpinan ketua kelompok perikanan di Kecamatan Kebonpedes Kabupaten Sukabumi, mengidentifikasi keefektifan kelompok perikanan di Kecamatan Kebon Kabupaten Sukabumi, dan mengidentifikasi hubungan antara kepemimpinan ketua kelompok dengan keefektifan kelompok perikanan di Kecamatan Kebonpedes Kabupaten Sukabumi. Penelitian yang digunakan adalah yang bersifat deskriptif. Sampel responden sebanyak 8 kelompok, dari setiap kelompok masing-masing dipilih responden 5 orang (anggota dan pengurus). Analisis yang digunakan untuk menguji hubungan antara kepemimpinan ketua kelompok perikanan dengan efektivitas kelompok dilakukan dengan uji korelasi Rank Spearman. Hasil analisis menunjukkan bahwa karakteristik individu dan karakteristik sosial PPS secara parsial berhubungan nyata dengan efektivitas kelompok.

Cite

CITATION STYLE

APA

Nurmalia, N., & Susilawati, T. (2016). Hubungan Kepemimpinan Ketua Kelompok dengan Keefektifan Kelompok. Jurnal Penyuluhan Perikanan Dan Kelautan, 10(2), 71–87. https://doi.org/10.33378/jppik.v10i2.69

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free