Perancangan Sistem Pembayaran Sekolah pada SMK ZZZ Menggunakan Metode Waterfall

  • Sugiyatno S
N/ACitations
Citations of this article
22Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk membangun sebuah sistem informasi pembayaran pada salah satu SMK ZZZ di Bekasi. Permasalahannya mengapa perlu pengembangan sistem, karena proses pembayaran selama ini masih dilakukan secara konvensional yang mempengaruhi proses pelayanan memerlukan waktu lebih lama. Untuk membangun mengembangkan sistem menggunakan metode waterfall yang merupakan salah satu dari metode pengembangan sistem yang dikenal dengan Software Development Life Cycle (SDLC). Tahapan metode waterfall adalah mengkomunikasikan dengan pemilik proyek dalam hal ini sekolah, merencanakan kebutuhan dengan mengumpulkan data dan menganalisa, membuat model dari perangkat lunak terhadap aliran data dan control, proses-proses fungsional, tingkah laku operasi dan informasi-informasi yang terkandung di dalamnya, mengkodekan dalam hal ini peneliti menggunakan PHP (Hypertext Preprocessor) dengan Database MySQL serta melakukan pengujian terhadap sistem. Terdapat 3 (tiga) actor dalam aplikasi ini yaitu Admin, Petugas Staff Tata Usaha dan Siswa/wali murid. Aktivitas dari sistem ini antara lain Pembayaran SPP, Kelola Data Siswa, Kelola Data Kelas, Kelola Data Petugas, Transaksi Pembayaran oleh Admin, Buka Histori Pembayaran, Laporan

Cite

CITATION STYLE

APA

Sugiyatno, S. (2022). Perancangan Sistem Pembayaran Sekolah pada SMK ZZZ Menggunakan Metode Waterfall. NUCLEUS, 3(1), 101–106. https://doi.org/10.37010/nuc.v3i1.833

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free