Studi Eksploratif Bentuk Kerusakan Lingkungan Wilayah Pesisir Kabupaten Jembrana

  • Hafizah N
N/ACitations
Citations of this article
90Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Penelitian ini dilaksanakan di Kabupaten Jembrana, dengan tujuan untuk menganalisis kerusakan lingkungan biotic di wilayah pesisir Kabupaten Jembrana, dan menganalisis kerusakan lingkungan abiotik di wilayah pesisir Kabupaten Jembrana. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah wawancara, observasi dan pencatatan dokumen. Pengambilan sampel dengan menggunakan teknik purposive. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif dengan analisis data kualitatif. Hasil penelitian menunjukan bahwa terdapat kerusakan lingkungan biotik berupa abrasi pantai, dimana yang tertinggi terjadi di Kecamatan Melaya mencapai luas 7,45 km, sedangkan terendah terdapat pada Kecamatan Mendoyo yang hanya mencapai 2,66 km. Terdapat kerusakan lingkungan abiotik berupa pencemaran oleh industri, peternakan dan sampah plastik.

Cite

CITATION STYLE

APA

Hafizah, N. (2023). Studi Eksploratif Bentuk Kerusakan Lingkungan Wilayah Pesisir Kabupaten Jembrana. Jurnal Pendidikan Geografi Undiksha, 10(3), 252–260. https://doi.org/10.23887/jjpg.v10i3.47454

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free