PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS PROYEK TERHADAP HASIL BELAJAR KIMIA MATERI POKOK SISTEM PERIODIK UNSUR PADA SISWA KELAS X SMAN 1 MATARAM TAHUN AJARAN 2013/2014

  • Nurwahidah N
  • Andayani Y
  • Loka I
N/ACitations
Citations of this article
9Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Abstrak: Penelitian ini merupakan penelitian quasi experimental yang bertujuan untuk mengetahui pengaruh model pembelajaran berbasis proyek terhadap hasil belajar kimia materi pokok sistem periodik unsur pada siswa kelas X SMAN 1 Mataram tahun ajaran 2013/2014. Hasil belajar dalam penelitian ini meliputi hasil belajar dalam bentuk pengetahuan dan hasil belajar dalam bentuk sikap (kerjasama siswa). Instrumen yang digunakan yaitu tes multiple choice. Data hasil penelitian yang dianalisis statistik dengan uji t dan lembar observasi kerjasama yang dianalisis deskriptif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pada kelas eksperimen  diperoleh nilai rata-rata 84,62 dengan ketuntasan klasikal 71,79%, sedangkan pada kelas kontrol diperoleh nilai rata-rata 83,95 dengan ketuntasan klasikal 71,05%. Hasil uji-t pada taraf signifikan 5% diperoleh Fhitung 0,28

Cite

CITATION STYLE

APA

Nurwahidah, N., Andayani, Y., & Loka, I. N. (2014). PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS PROYEK TERHADAP HASIL BELAJAR KIMIA MATERI POKOK SISTEM PERIODIK UNSUR PADA SISWA KELAS X SMAN 1 MATARAM TAHUN AJARAN 2013/2014. Jurnal Pijar Mipa, 9(2). https://doi.org/10.29303/jpm.v9i2.47

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free