Perancangan Pen Plotter Tiga Sumbu Berbasis Mikrokontroller Arduino

  • Praminasari R
N/ACitations
Citations of this article
14Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Perancangan Pen Plotter Tiga Sumbu Berbasis Mikrokontroller Arduino bertujuan untuk merancang alat pencetak jalur rangkaian elektronika yang praktis dan efisien.  Alat ini bekerja dengan menampilkan gambar pada meja kerja sesuai dengan kode yang diterima oleh arduino yang disebut G-Code, yang sebelumnya berbentuk atau berekstensi file gambar dari aplikasi Inkscape dan dikonversi oleh aplikasi Makercam kemudian di unggah oleh aplikasi Xloader serta pergerakannya dikontrol oleh Grbl Controller. Dari hasil pengujian Pen Plotter ini, maka disimpulkan bahwa alat ini dapat mencetak jalur rangkaian elektronika sederhana dan gambar yang beragam melalui aplikasi Inkscape dan Makercam.

Cite

CITATION STYLE

APA

Praminasari, R. (2018). Perancangan Pen Plotter Tiga Sumbu Berbasis Mikrokontroller Arduino. Jurnal Teknologi Elekterika, 15(2), 35. https://doi.org/10.31963/elekterika.v15i2.1496

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free