Pelatihan Penyusunan Laporan Keuangan Bagi Pengusaha Kuliner Deles Surabaya

  • Lusy L
  • Mahardhika G
N/ACitations
Citations of this article
19Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Sesuai dengan definisi Undang-Undang No. 9 Tahun 1995, Usaha Kecil merupakan usaha produktif dengan skala kecil. Usaha kecil mikro dan menengah (UMKM) sangat mempengaruhi perekonomian Indonesia, oleh karena itu wajar apabila sektor UMKM diperhatikan oleh pemerintah dan masyarakat. Program pengabdian masyarakat (PKM) yang dilakukan di Wisata Kuliner Deles, Jalan Arif Rahman Hakim No.14, RW 04, Keputih, Kecamatan Sukolilo, Kota Surabaya, bertujuan untuk memberikan pendampingan kepada pelaku kegiatan usaha Wisata Kuliner Deles untuk melakukan pencatatan dan menyusun laporan keuanagn sederhana. Kegiatan PKM dilakukan dengan cara sosialisasi dan pendampingan penyusunan pencatatan dan penyusunan keuangan sederhana kepada pedagang Wisata Kuliner Deles. Diakhir kegiatan diperoleh hasil bahwa peserta kegiatan telah cukup mampu menyusun pencatatan dan penyusunan keuangan sederhana sehingga berguna bagi para peserta untuk memaksimalkan pendapatan serta membantu kelengkapan sebagai salah satu syarat mendapatkan permodalan usaha.

Cite

CITATION STYLE

APA

Lusy, L., & Mahardhika, G. I. (2021). Pelatihan Penyusunan Laporan Keuangan Bagi Pengusaha Kuliner Deles Surabaya. COMVICE: Journal Of Community Service, 5(1), 9–14. https://doi.org/10.26533/comvice.v5i1.766

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free