ANALISIS KOMPARATIF RISIKO KEUANGAN PADA PERBANKAN SYARIAH DI NEGARA INDONESIA, BRUNEI DARUSSALAM DAN MALAYSIA

  • Imron N
  • Siswanto
  • Jalaluddin A
N/ACitations
Citations of this article
24Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perbedaan resiko keuangan yang dihadapi oleh perbankan syariah di negara Indonesia, Brunei Darussalam, dan Malaysia. Populasi penelitian ini adalah seluruh bank syariah yang terdapat di negara Indonesia, Brunei Darussalam, dan Malaysia. Sedangkan metode pemilihan sampel menggunakan metode purposive sampling. Metode penelitian ini adalah uji statistik Kruskal Wallis. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat perbedaan yang signifikan antara resiko keuangan perbankan syariah di negara Indonesia, Brunei Darussalam dan Malaysia.

Cite

CITATION STYLE

APA

Imron, N. I., Siswanto, & Jalaluddin, A. (2023). ANALISIS KOMPARATIF RISIKO KEUANGAN PADA PERBANKAN SYARIAH DI NEGARA INDONESIA, BRUNEI DARUSSALAM DAN MALAYSIA. Jurnal Tabarru’: Islamic Banking and Finance, 6(1), 1–11. https://doi.org/10.25299/jtb.2023.vol6(1).11141

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free