PENGARUH REPUTASI, CITRA MEREK, KUALITAS PELAYANAN, DAN LOKASI TERHADAP KEPUTUSAN NASABAH MENGAMBIL PRODUK PEMBIAYAAN MURABAHAH PADA BANK MUAMALAT KC KEDIRI

  • Miharta K
  • Khusnudin
N/ACitations
Citations of this article
143Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Penelitian ini dilakukan untuk menguji pengaruh dari reputasi, citra merek, kualitas pelayanan dan lokasi terhadap keputusan nasabah mengambil produk pembiayaan murabahah pada Bank Muamalat KC Kediri. Lima tahun (2016 - 2021) terakhir total asset dan total pembiayaan mengalami penurunan, terlebih lagi Indonesia yang terkenal mayoritas masyarakat memeluk agama islam tetapi hanya sebagian kecil yang menjadi nasabah yang menggunakan pembiayaan murabahah. Responden pada penelitian ini berjumlah 93 responden yang diambil dari sebagian populasi nasabah Bank Muamalat KC Kediri. Penelitian ini termasuk dalam penelitian kuantitatif, adapun data yang digunakan yaitu data primer dan teknik pengumpulan data tersebut menggunakan kuisioner dengan memanfaatkan google form sebagai media pengumpulan data. Analisis yang digunakan pada penelitian ini menggunakan uji Regresi linier berganda. Hasil dari penelitian bahwa secara parsial variabel reputasi (X1) dan Kualitas Pelayanan (X3) memiliki pengaruh sedangkan citra merek (X2) dan lokasi (X4) memiliki pengaruh keputusan nasabah, sedangkan secara simultan reputasi (X1), Citra Merek (X2), kualitas pelayanan (X3) dan lokasi (X4) memiliki pengaruh signifikan terhadap keputusan nasabah (Y).

Cite

CITATION STYLE

APA

Miharta, K. J., & Khusnudin. (2022). PENGARUH REPUTASI, CITRA MEREK, KUALITAS PELAYANAN, DAN LOKASI TERHADAP KEPUTUSAN NASABAH MENGAMBIL PRODUK PEMBIAYAAN MURABAHAH PADA BANK MUAMALAT KC KEDIRI. NISBAH: Jurnal Perbanka Syariah, 8(1), 57–65. https://doi.org/10.30997/jn.v8i1.6000

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free