PERILAKU PEMILIH MASYARAKAT PESISIR DALAM PEMILIHAN GUBERNUR SULAWESI TENGGARA TAHUN 2018 KELURAHAN PURIRANO DAN KELURAHAN MATA KOTA KENDARI

  • Suryana rahman A
  • Eka Suaib
  • Dian Trianita Lestari
N/ACitations
Citations of this article
14Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Tujuan yang ingin di capai penelitian ini untuk mengetahui perilaku pemilih masyarakat pesisir khususnya masyarakat kelurahan Purirano dan kelurahan Mata. Metode penelitian yang di gunakan adalah penelitian Kualitatif pendekatan Deskriptif. Adapun informan dalam penelitian ini merupakan masyarakat yang bertempat tinggal di daerah Pesisir kelurahan Mata dan kelurahan Purirano. Teknik analisis data dalam penelitian ini, Reduksi data, Penyajian data, dan Menarik kesimpulan. Berdasarkan hasil penelitian tentang Perilaku Pemilih Masyarakat Di kelurahan Mata dan kelurahan Purirano dalam Pemilihan Kepala Daerah Gubernur Tahun 2018, mereka memilih menggunakan tiga pendekatan yaitu pendekatan Sosiologis, Rasional, dan Psikologis. Hasil wawancara menunjukkan mayoritas pemilih berdasarkan kedekatan mereka dengan pasangan calon, dengan melihat kerja keras dalam membangun daerah sebelumnya, berdasarkan suku, kepribadian, serta visi misi pasangan calon. Berdasarkan analisis penelitian ini, maka peneliti menyimpulkan bahwa masyarakat Purirano dan Mata memiliki perilaku pendekatan dalam memiih pasangan calon. Dalam hal ini masyarakat pesisir kelurahan Purirano dan Mata, mayoritas memiliki pendekatan sosiologis dan rasional

Cite

CITATION STYLE

APA

Suryana rahman, A. irma, Eka Suaib, & Dian Trianita Lestari. (2023). PERILAKU PEMILIH MASYARAKAT PESISIR DALAM PEMILIHAN GUBERNUR SULAWESI TENGGARA TAHUN 2018 KELURAHAN PURIRANO DAN KELURAHAN MATA KOTA KENDARI. JAPMAS : Jurnal Politik Dan Demokrasi, 1(2), 76–83. https://doi.org/10.52423/japmas.v1i2.9

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free