PENTINGNYA BIMBINGAN KONSELING PADA ANAK

  • Budiyati U
N/ACitations
Citations of this article
107Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Jika anak-anak didik yang mengalami permasalahan baik dari dalam pribadi anak ataupun karena factor dari luar diri anak-anak didik kita memerlukan adanya sebuah bimbingan konseling Penelitian ini menggunakan metode studi Pustaka (library research). Hasilnya salah satunya; Bimbingan dan Konseling AUD merupakan upaya memfasilitasi dan membantu guru dan orangtua AUD dalam mengembangkan potensi/tugas-tugas perkembangan secara optimal dan mengatasi permasalahan yang dihadapi AUD, meliputi aspek kultural, sosial emosional, pembelajaran, psikologis, dan lingkungan. Dan dapat dilaksanakan di ruang khusus atau di ruang belajar PAUD yang memenuhi persyaratan yaitu menjamin kerahasiaan, aman dan nyaman bagi AUD. Tujuan bimbingan konseling secara khusus bertujuan untuk membantu peserta didik agar dapat mencapai tugas-tugas perkembangannya melalui aspek pribadi-sosial (afektif), aspek belajar (akademik/kognitif), dan karier (psikomotor). Lalu Asas-asas Bimbingan dan Konseling meliputi: asas kerahasiaan, kesukarelaan dan kekinian. Selanjutnya manfaat adalah untuk membantu guru dan orangtua agar anak mampu: 1. Mengenal kemampuan diri, sifat, kebiasaan, dan kesenangannya. 2. Mengembangkan potensi yang dimiliki.

Cite

CITATION STYLE

APA

Budiyati, U. (2023). PENTINGNYA BIMBINGAN KONSELING PADA ANAK. SENTRI: Jurnal Riset Ilmiah, 2(7), 2875–2884. https://doi.org/10.55681/sentri.v2i7.1300

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free